Home » » Awas, Inilah Efek Suntik Vitamin C ke dalam Tubuh

Awas, Inilah Efek Suntik Vitamin C ke dalam Tubuh

Posted by Flash Droid Pedia on Thursday, May 24, 2018

doktersehat-rambut-uban

DokterSehat.Com– Sehat dan cantik adalah hal yang tidak bisa didapatkan secara instan. Diperlukan sebuah usaha dan konsisten untuk mendapatkan kedua hal tersebut. Namun, sayangnya saat ini tidak sedikit orang yang enggan berusaha dan ingin cara cepat untuk mendapatkannya. Salah satu cara cepat yang sering dilakukan adalah suntik vitamin.

Ya, suntik vitamin adalah hal lumrah yang cukup digemari oleh sebagian besar wanita. Umumnya, jenis vitamin yang mereka suntikkan ke dalam tubuh adalah vitamin C. Memang benar, setelah menyuntikkan vitamin C ke dalam tubuh, maka tubuh akan menjadi lebih bugar, prima, dan kulit pun mejadi lebih kencang sehingga terlihat cantik dan awet muda.

Perlu diketahui, penggunaan vitamin C dengan cara suntik memang aman dan telah banyak dilakukan. Tapi, tentu saja ada efek sampingnya jika dilakukan secara terus menerus dan jangka panjang. Apa saja efek dari suntik vitamin C? Berikut diantaranya:

1. Kanker

Hal ini cukup mengerikan dan telah banyak terjadi. Orang-orang yang terlalu berlebihan dalam menyuntikkan vitamin C ke dalam tubuh mereka memiliki risiko kanker yang sangat tinggi. Hal itu dikarenakan sel-sel jinak di dalam tubuh akan memecah dan menjadi sel kanker saat vitamin C itu bercampur menjadi satu. Maka, semakin banyak vitamin yang disuntikkan, semakin besar pula jumlah sel yang memecah menjadi ganas.

2. Alergi

Tidak semua orang cocok melakukan suntik vitamin C. Ada sebagian yang kulit dan tubuhnya sangat sensitif sehingga mengalami alergi. Banyak terjadi, alergi tersebut cukup parah dan sulit dihilangkan sampai mengalami iritasi. Dan parahnya lagi, kondisi tersebut bisa membuat peradangan pada kulit, baik itu bagian dalam ataupun bagian luar. Kalau sudah begini, bukannya kecantikan yang didapat, tapi penyakit.

3. Rambut Rontok

Ketika tubuh mendapatkan dosis vitamin C melebihi dari kebutuhannya, maka akan berimbas pada seluruh sel dan organ di dalam tubuh. Salah satu problem yang terjadi akibat dosis vitamin C yang terlalu besar adalah kerontokan rambut. Hal itu dikarenakan tubuh melakukan penolakan terhadap dosis yang berlebihan tersebut. Lantas, umumnya vitamin masuk melalui saluran pencernaan, bukan pembuluh darah seperti disuntik. Maka dari itu, tubuh yang menolak akan memberikan beberapa reaksi, salah satunya rambut rontok.


0 comments:

Post a Comment

Popular Posts

Blog Archive

.comment-content a {display: none;}