Home » » Emulator Android Ringan Untuk Main Game

Emulator Android Ringan Untuk Main Game

Posted by Flash Droid Pedia on Sunday, August 26, 2018

Teknobos.com – Tips Android – Emulator Android Ringan – Bagi kamu para pengguna Android and gamers sejati pastinya sudah tidak asing lagi dengan sebuah emulator bukan? Sebuah emulator merupakan suatu perangkat lunak (software) yang digunakan untuk membantu sebuah Android atau PC untuk mendapatkan suatu fitur-fitur, aplikasi, dan performa baru.


Selain itu, dengan menggunakan emulator ini pun kamu bisa mengecek tentang baik atau tidaknya suatu aplikasi pada Android kamu. Pada pembahasan kali ini, kami akan memberikan info tentang emulator Android paling ringan yang sangat direkomendasikan dan terbukti ampuh.


Apa Saja Yang Termasuk Emulator Paling Ringan?


 Bagi kamu para pengguna Android and gamers sejati pastinya sudah tidak asing lagi dengan  Emulator Android Ringan Untuk Main Game


1 .Genymotion Emulator Android


Aplikasi genymotion merupakan sebuah software yang sudah tersedia dengan dengan fitur keren OpenGL dan sangat responsif serta kompatibel terhadap perangkat PC. Hal itu tidak heran jika aplikasi genymotion ini menjadi salah satu emulator terbaik dan ringan untuk sebuah sistem Android.


2. NOX App Player


NOX App Player merupakan suatu aplikasi yang digunakan para pengguna Android untuk memudahkan mereka dalam menggunakan suatu aplikasi yang dihubungkan dengan PC. Dengan aplikasi ini, berbagai macam aplikasi dan game dapat berjalan dengan baik di sebuah PC. NOX App Player merupakan salah satu emulator terbaik dengan tampilan menarik.


3. Official Android SDK


Official Android SDK merupakan suatu emulator yang memiliki ukuran cukup ringan dan tidak bermasalah dengan RAM PC atau Android yang dimiliki. Emulator ini sering digunakan para penggunanya untuk dapat menikmati sebuah fitur-fitur dan aplikasi baru. Maka dari itu tidak heran jika Official Android SDK merupakan salah satu emulator terbaik dan sering digunakan oleh para developer.


4. Droid4X


Droid4X merupakan salah satu emulator Android paling ringan yang memiliki kemampuan sangat baik. Selain bisa menikmati berbagai fitur dan aplikasi, dengan Droid4X ini kamu pun bisa dengan mudah menginstall di google playstore dan dapat menggunakan keyboard emulator di layar.


5. Menu Emulator APK


Emulator yang satu ini merupakan sebuah software paling ringan yang dirancang oleh negara China. Jika kamu mencari suatu emulator dengan performa sangat smooth, maka Menu Emulator APK ialah pilihan yang sangat tepat.


Demikianlah beberapa rekomendasi emulator Android paling ringan yang bisa kamu gunakan untuk menunjang Android atau PCmu. Dengan informasi di atas, maka kini kamu tidak akan bingung lagi untuk menentukan sebuah emulator yang cocok untuk Android atau PC kamu.


Baca juga artikel tips android lainnya.



Sumber https://indoint.com/


0 comments:

Post a Comment

Popular Posts

Blog Archive

.comment-content a {display: none;}